Tiket Pesawat AirAsia Rute Jakarta-Singapura untuk Liburan Akhir Pekan, Tarif Cuma Rp 492 Ribuan

TRIBUNTRAVEL.COM - Traveler yang ingin liburan ke Singapura, ada banyak maskapai yang menawarkan tiket murah.

Satu di antaranya adalah AirAsia yang memasang tarif mulai Rp 492 ribuan untuk sekali terbang.

Dengan harga tersebut, traveler dijadwalkan berangkat dari Bandara Soekarno-Hatta menuju Bandara Changi.

Tiket pesawat tersebut bisa kamu pesan untuk terbang ke Singapura saat liburan akhir pekan per Sabtu (22/8/2020).

&; Promo Tiket Pesawat Garuda Indonesia dan Citilink, Diskon Rp 100.000 untuk Penerbangan Domestik

Dirangkum TribunTravel dari laman Skyscanner.co.id, Selasa (28/7/2020), berikut tiket pesawat AirAsia rute Jakarta-Singapura yang bisa dipilih.

Penerbangan Langsung

1. Indonesia AirAsia QZ262

Harga: Rp 492.067

Berangkat dari Bandara Soekarno-Hatta pukul 07.05 dan tiba di Bandara Changi pada pukul 09.50.

Durasi penerbangan 1 jam 45 menit.

2. Indonesia AirAsia QZ262

Harga: Rp 492.067

Berangkat dari Bandara Soekarno-Hatta pukul 08.30 dan tiba di Bandara Changi pada pukul 11.20.

Durasi penerbangan 1 jam 50 menit.

3. Indonesia AirAsia QZ264

Harga: Rp 492.067

Berangkat dari Bandara Soekarno-Hatta pukul 11.05 dan tiba di Bandara Changi pada pukul 14.00.

Durasi penerbangan 1 jam 55 menit.

4. Indonesia AirAsia QZ268

Harga: Rp 492.067

Berangkat dari Bandara Soekarno-Hatta pukul 18.20 dan tiba di Bandara Changi pada pukul 21.15.

Durasi penerbangan 1 jam 55 menit.

Penerbangan Transit

1. Indonesia AirAsia QZ7520

Harga: Rp 1.905.160

Berangkat dari Bandara Soekarno-Hatta pukul 09.25 dan tiba di Bandara Ngurah Rai pada pukul 12.25.

Transit selama 1 jam 30 menit.

Penerbangan dilanjutkan dari Bandara Ngurah Rai pukul 13.55 dengan maskapai Indonesia AirAsia QZ506 dan tiba di Bandara Changi pada pukul 16.40.

Durasi penerbangan 6 jam 15 menit.

2. Indonesia AirAsia QZ7532

Harga: Rp 1.905.160

Berangkat dari Bandara Soekarno-Hatta pukul 11.45 dan tiba di Bandara Ngurah Rai pada pukul 14.45.

Transit selama 2 jam 50 menit.

Penerbangan dilanjutkan dari Bandara Ngurah Rai pukul 17.35 dengan maskapai Indonesia AirAsia QZ508 dan tiba di Bandara Changi pada pukul 20.20.

Durasi penerbangan 7 jam 35 menit.

3. AirAsia AK352

Harga: Rp 1.957.257

Berangkat dari Bandara Soekarno-Hatta pukul 13.00 dan tiba di Bandara Kuala Lumpur pada pukul 16.10.

Transit selama 2 jam 40 menit.

Penerbangan dilanjutkan dari Bandara Ngurah Rai pukul 18.50 dengan maskapai AirAsia AK719 dan tiba di Bandara Changi pada pukul 20.00.

Durasi penerbangan 6 jam.

&; Beli Tiket Pesawat di Tiket.com, Diskon hingga Rp 200 Ribu untuk Penerbangan Internasional

&; Tiket Pesawat Palembang-Jakarta dari Lion Air dan Citilink, Tarif Mulai Rp 330 Ribuan

&; Promo Harga Spesial Traveloka PayDay, Tiket Pesawat ke Bali Cuma Rp 419 Ribu

&; Tiket Pesawat Medan-Jakarta dari Lion Air, AirAsia, dan Citilink untuk Liburan Akhir Pekan

&; Pesan Tiket Pesawat Citilink di Traveloka, Dapatkan Rapid Test Gratis

(TribunTravel.com/Muhammad Yurokha M)

Temukan solusi untuk kebutuhan transportasi, pengiriman barang, layanan pesan antar makanan, dan yang lainnya di sini.

SHARE : share facebook share twitter share linkedin